JAMBI (XNews.id) – Kapolda Jambi Irjen Pol Firman Shantyabudi memimpin apel peringatan hari pahlawan, Selasa (10/11) pagi. Acara dipusatkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Satria Bhakti, Thehok.
Turut hadir, Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Zulkifli, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan dan kepala BIN daerah Jambi Brigjen Irawan Davidsyah, Sekda Provinsi Jambi, Sudirman, dan Pejabat Utama Polda Jambi.