Sultan B Najamudin Dan Pemilik BSM Bicara Peluang Pemuda Dalam Memasuki Dunia Usaha

oleh -294 Dilihat
Sultan B Najamudin Dan Pemilik BSM Bicara Peluang Pemuda Dalam Memasuki Dunia Usaha

Tommy Defantri sebagai pemilik Blue Star Multimedia ini juga sempat bercerita bagaimana proses jatuh bangun dalam proses membangun bisnisnya yang dimulai tahun 2016 hingga sampai pada titik saat ini yang telah mencapai omzet 7-10 Miliar perbulan dengan memperkerjakan 110 karyawan.

Dan diakhir pertemuan Tommy Defantri juga menyampaikan kesan yang luar biasa atas pertemuan yang telah dilangsungkan. Pria berumur 34 tahun tersebut berharap kepada DPD RI untuk tetap terus mendorong pemerintah dalam menghasilkan kebijakan yang dapat menstimulus lahirnya pengusaha baru.