Babinsa Koramil 1708-05/Numfor Komsos dengan Warga Kampung Pakreki

oleh -222 Dilihat

XNEWS.ID – Babinsa Koramil 1708-05/Numfor Serka Waryono menjalankan tugas pokok TNI dalam bidang teritorial, yakni penguasaan wilayah dan komunikasi sosial (komsos) sebagai bentuk keakraban bersama warga binaan merupakan tugas Babinsa dengan melaksanakan komsos dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya di Kampung Pakreki, Distrik Orkeri, Kabupaten Biak Numfor, Provinsi Papua, Selasa (21/11).

Serka Waryono berkomunikasi dan bersilaturahmi dengan warga binaannya di Kampung Pakreki