Kategori : News

Bulog Luncurkan Kemasan Beras Premium Baru, “Befood Setra Ramos”

Share
Bulog saat menggelar kampanye publik bertajuk “Befood Rice Up Your Day” di kawasan CFD FX Sudirman, Jakarta. (Foto: Dok. Bulog)

XNews.ID (Jakarta) – Kemasan beras premium dikenalkan oleh Perum Bulog, yakni “Befood Setra Ramos”. Peluncuran kemasanbaru tersebut sekaligus mengkampanyekan “Befood Rice Up Your Day”.

“Selain memperkenalkan kemasan baru Befood Setra Ramos, kami juga menegaskan komitmen Perum Bulog sebagai perusahaan pangan negara yang modern, inovatif, dan dekat dengan masyarakat,” ujar Diektur Utama Perum Bulig, Letjen TNI (Purn) Ahmad Rizal Ramdhani.

Lebih lanjut, Rizal menjelaskan peluncuran kemasan baru Befood merupakan bagian dari langkah strategis Bulog untuk memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap kualitas beras nasional.

“Perlu masyarakat ketahui bahwa beras BULOG adalah beras berkualitas, sehat, dan layak bagi seluruh masyarakat Indonesia.

“Melalui Befood dan beras SPHP, BULOG menghadirkan beras kebanggaan Indonesia dengan mutu premium namun tetap terjangkau.

Halaman: 1 2 3

Kontributor :
Ali Ibrahim
#Tagar : Headline

Baca juga :

Waketum PB SEMMI Apresiasi Polri dalam Bongkar Kasus Pelanggaran Ekspor CPO

XNEWS - Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (PB SEMMI), Sandri Rumanama,…

6 November 2025

Olahraga Bersama, Panglima TNI Ajak Prajurit dan PNS TNI Jalani Pola Hidup Sehat

XNEWS.ID -Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melaksanakan olahraga bersama prajurit dan Pegawai Negeri Sipil…

6 November 2025

Kemenpora Tuntaskan Evaluasi 52 Cabor : Prioritaskan yang Berpotensi Medali Berangkat ke SEA Games 2025

XNEWS.ID -Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) telah menuntaskan proses evaluasi atau review terhadap 52 cabang…

6 November 2025

Delegasi Keuskupan TNI-Polri Dorong Rekonsiliasi dan Pelayanan Humanis Nasional

XNEWS.ID- Delegasi Ordinariatus Castrensis Indonesia (OCI) atau Keuskupan untuk umat Katolik di lingkungan TNI dan…

6 November 2025

Ini adalah Salah Satu Bahan yang Harus Dikurangi dari Diet Anda dan Tambahkan ke Dalam Bak Mandi

Cara menenangkan pikiran. (Foto: Shutterstock) XNews.ID – Penurunan suhu membawa banyak penyakit, tetapi Anda dapat…

6 November 2025

Final UX5000 Meluncur: Headphone Nirkabel Premium dengan LDAC, Peredam Bising Hibrida, dan Baterai 65 Jam

Headphone Final UX5000. (Foto: Gizmochina) XNews.ID – Final telah meluncurkan UX5000, model terbaru dalam seri…

6 November 2025

Portal berita XNews.id menggunakan cookie untuk memastikan kenyamanan anda membaca berita